News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Anggota Polsek Samarang Melaksanakan Giat Sambang Desa

Anggota Polsek Samarang Melaksanakan Giat Sambang Desa



Info99Detik - Berikan Informasi serta himbawan agar selalu waspada terhadap Curat dan Gangguan Kamtibmas. Polsek Samarang Polres Garut Jajaran Polda Jabar, Kapolsek Samarang bersama
Anggota Polsek Samarang, melaksanakan giat sambang desa, di wilayah Kecamatan Samarang. 

Giat sambang Desa di laksanakan berikan informasi serta himbawan agar selalu waspada terhadap Curat dan Gangguan Kamtibmas di wilayah Kecamatan Samarang.

Pelaksanaan Kegiatan oleh anggota Polsek Samarang pada hari Rabu tanggal 21 Mei 2025, Kapolsek Samarang bersama Aipda Rahmat Aruji dan Aipda Ginanjar Mulyana.,S.Ip.,anggota Polsek Samarang, melaksanakan Kegiatan Sambang Desa.

Giat Samarang Desa yang lokasinya bertempat di Desa Sirnasari Kecamatan Samarang Kabupaten Garut, di mulai pukul 08,30 Wib s.d selesai. 

Kapolres Garut AKBP. Mochamad Fajar Gemilang., S.I.K.,M.H.,M.I.K.,
di wakili Kapolsek Samarang AKP Hilman Nugraha.,SH.,menjelaskan Telah di laksanakan, Panit Binmas Polsek Samarang ,
Melaksanakan Kegiatan Sambang Desa dan Silaturahmi dengan masyarakat, Desa Sirnasari Kecamatan Samarang Kabupaten 
Garut, dan menyambangi perangkat Desa dan warga masyarakat.

Kapolsek menambahkan. 
Melaksnakan silaturahmi dengan perangkat Desa dan Masyarakat dalam rangka memberikan himbauan dan arahan kepada masyarakat;

Menyampaikan berbagai informasi mengenai maraknya judol (judi online) dan TPPO (tindak pidana perdagangan orang), yg mana dari tahun ke tahun terus meningkat.

Agar masyarakat selalu waspada kepada orang yg berkunjung ke wilayahnya agar tetap terjaga keamanan dan ketertiban di lingkungannya.

Agar selalu berkoordinasi dengan babinkamtibmas dan babinsa setempta dalam menciptakan keamanan dan ketertiban dilingkungannya.

Agar selalu koordinasi dengan Ketua Rt dan Ketua Rw apabila ada sesuatu yang urgent dan Ketua Rt/Rw akan meneruskan ke Bhabinkamtibmas.

Memberikan rasa aman terhadap masyarakat. 
Masyarakat mengerti langkah - langkah apa yang harus diambil apabila menemukan gangguan Kamtibmas sebagai bentuk respon awal.

Menghimbau agar segera koordinasi dan melaporkan ke Bhabinkamtibmas nya atau Ke Polsek Samarang.

Selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman, pungkas Kapolsek. 
H. Deden S

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar